Assalamu'alaikum ! welcome to Media Pendidikan.| Contact | Register | Sign In

Umar Bin Khattab

Rasululloh saw Bersabda,"Tidak ada satupun Malaikat di langit yang tidak menghormati Umar dan tidak ada satu pun setan di atas bumi yang tidak takut kepada Umar" (Diriwayatkan oleh dari Ibnu Asakir dari Ibnu Abbas).
Rasulullah saw bersabda,"Sesungguhnya Allah swt menempatkan kebenaran di lidah dan hati Umar" Diriwayatkan oleh Ibnu Majah dari Ibnu Dzar.

Nasehat Umar Bin Khattab
1. Jika engkau melihat orang lebih tua maka berfikirlah bahwa orang tersebut lebih banyak memiliki pahala dari diri kita.
2. Jika engkau melihat orang yang lebih muda maka berfikirlah bahwa orang tersebut memiliki dosa yang lebih sedikit dibandingkan kita.
3. Jika engkau di jamu saat bertamu maka berfikirlah bahwa tuan rumah adalah orang yang sangat menghormati tamu.
4. Jika engkau menemuka kejelekan pada orang lain maka celalah diri kamu,maka cacilah dirimu,karena kejelekan kita lebih banyak dari orang lain
5. Jika engkau hendak memuji seseorang maka pujilah Allah swt,karena Allah lah yang patut kita Puji dan sanjung.

Begitu banyak nasehat Umar untuk kita karena menurut Nabi Muhammad saw, jika setelah beliau ada nabi lagi pastilah Umar.
Umar Bin Khatab meninggal dunia saat sholat subuh. Kematiannya di bunuh oleh Fairuz seorang budak yang sakit hati pada Umar karena Persia ditaklukan oleh Umar.
Share this article now on :

Post a Comment